Sosialisasi Program Peningkatan Kesehatan, Babinsa Koramil 0804/01 Magetan Ajak Masyarakat Hidup Sehat

Sosialisasi Program Peningkatan Kesehatan, Babinsa Koramil 0804/01 Magetan Ajak Masyarakat Hidup Sehat

Magetan.buserjatim.com – Babinsa kelurahan Mangkujayan Koramil 0804/01 Magetan, Kodim 0804/Magetan Serda Heru Budiantoro menghadiri pelaksanaan kegiatan Sosialisasi Peningkatan Kesehatan Masyarakat kelurahan Mangkujayan bertempat di Balai pertemuan Kelurahan Mangkujayan Kecamatan Magetan Kabupaten Magetan.Kamis(01-12-2022)

Kegiatan Sosialisasi Peningkatan Kesehatan Masyarakat kelurahan Mangkujayan tersebut dihadiri oleh Puskeling Candirejo ibu Eny Suherlin,S.T, Plh. Ka Kel Mangkujayan Bpk Sutrisno.S,IP. MM, Bhabinkamtibmas Kel Mangkujayan Aipda Yahat, Babinsa Kel Mangkujayan Serda Heru B, Perangkat Kel Mangkujayan, Kader Posyandu dan Posyandu Kel Mangkujayan, Kader KSM Kel Mangkujayan, Penggerak PKK Kelurahan Mangkujayan.

Dalam kesempatan itu, Babinsa mengajak para undangan untuk mendukung program yang telah direncanakan dan memberikan pemahaman tentang pentingnya menjaga kesehatan.“Dalam menerapkan hidup sehat, kita dapat memulainya dari kebersihan pribadi dan lingkungan terlebih dahulu,” tutur Serda Heru Budiantoro(R 01).

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *