Personil Polsek Jatiwangi Laksanakan Patroli Malam Hari untuk Cegah Gangguan Kamtibmas mjl

 

Majalengka,- Personil Polsek Jatiwangi, Polres Majalengka, Polda Jabar, melalui Anggota Piket Polsek Jatiwangi melaksanakan giat rutin patroli malam hari. Kegiatan ini bertujuan untuk mencegah potensi gangguan keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas) di wilayah hukum Polsek Jatiwangi. Selasa (27/08/2024).

Patroli malam ini difokuskan pada area-area rawan dan titik-titik strategis, guna memastikan situasi tetap aman dan kondusif. Personil juga melakukan dialog dengan masyarakat dan memantau aktivitas di sekitar wilayah patroli.

Kapolres Majalengka AKBP Indra Novianto, S.I.K., M.H., M.Si., CPHR, melalui Kapolsek Jatiwangi AKP Rudy Djunardi M, S.H., M.H., menyampaikan, “Patroli malam hari adalah bagian dari upaya proaktif kami untuk menjaga keamanan dan ketertiban di wilayah Jatiwangi. Kami berkomitmen untuk terus meningkatkan kewaspadaan dan respons cepat terhadap potensi gangguan.”pungkasnya.

#PolriHumanis, #PolriPresisi, #AyoJagaPersatuandanKesatuanBangsa, #CintaKebhinekaan, #spripimpoldajabar, #Spripim.polri, #Humaspoldajabar

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *