Anggota Binmas Polsek KPC Berikan Edukasi Pencegahan TPPO

POLRES CIREBON KOTA,- Anggota Binmas Aiptu Dastam melaksanakan Edukasi dan Himbauan Tentang TPPO Kepada Petugas Parkir Objek Wisata WBK Pantai Kejawanan Cirebon Kota. Sabtu.(24/06/2023).

Kapolres Cirebon Kota AKBP Ariek Indra Sentanu S.H.,S.I.K.,M.H Kegiatan Sambang dan penyuluhan tentang TPPO Tindak Pidana Perdagangan Orang yang menjanjikan bekerja di luar negeri dengan gaji besar membuat masyarakat terpikat tapi kenyataannya tidak seperti yang mereka janjikan namun malah di pekerjakan dengan tidak manusiawi dan tanpa di beri gaji.

Bacaan Lainnya

Lanjut Ariek Indra Sentanu menuturkan setiap anggota berkewajiban menyampaikan penyuluhan tentang TPPO Tindak Pidana Perdagangan Orang Agar masyarakat tidak mudah percaya dengan perorangan, Agen resmi serta melaui medsos yang menawarkan bekerja di luar negeri dengan gaji besar serta tidak lupa memberikan pesan-pesan antara lain Himbauan Kamtibmas untuk menjaga kondusifitas tetap terjaga serta himbauan tentang antisipasi kejahatan C3 (Curat,Curas dan Curanmor),Ujar Kapolres Cirebon Kota melalui Kasubsi Penmas Polres Ciko Ipda Charis Efendi.SH

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *