Guna Meningkatkan ketahanan pangan, Babinsa Koramil 0805/12 Mantingan Dampingi PPL Kegiatan Pengolahan padi Di Wilayah

BUSERJATIM GROUP –

Ngawi – Serda Purwo Babinsa Koramil 0805/12 Mantingan mendukung penuh upaya pemerintah dalam meningkatkan ketahanan pangan di Dusun Pakah IV, Desa Pakah Kec Mantingan Kab. Ngawi. Jumat ( 14 februari 2025).

Bacaan Lainnya

Babinsa Desa Pakah bersama masyarakat melakukan penyuluhan pengolahan dan penanaman lahan tanaman padi guna meningkatkan swasembada pangan masyarakat.

“Harapan kami sebagai Babinsa kepada para masyarakat supaya hasil panen meningkat dan mendapatkan hasil panen yang berkualitas dan membantu meningkatnya ekonomi masyarakat dan sektor ketahanan pangan.

“Kami juga menghimbau kepada masyarakat dalam penanaman, pemeliharaan serta perawatan tanaman padi diperhatikan secara teratur sehingga berbuah padi yang baik dan terhindar dari serangan ham sehingga pada saat panen tiba, bisa mendapatkan hasil panen melimpah sesuai harapan masyarakat.

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *