Polres Bogor, Citeureup – Bhabinkamtibmas Desa Puspa Sari Polsek Citeureup Polres Bogor Polda Jabar Aiptu Beben B.S, melakukan kegiatan Korkom kepada Security Perumahan di wilayah desa Puspasari, Pada hari Senin (19 /06/2023).
Aiptu Beben B.S selaku Bhabinkamtib mas Desa Puspasari Polsek Citeureup Polres Bogor Polda Jabar mengutarakan bahwa saat kondisi seperti ini bisa menjadi momentum Bhabinkamtibmas untuk lebih dekat lagi dengan warganya serta memberikan Himbauan Kamtibmas dan harapan Masyarakat secara global, bahwa Polri dalam hal ini yang bertugas selalu ada berdampingan dengan warga dari segala aktivitas masyarakat dan Memonitoring kegiatan masyarakat di Desa Puspasari kecamatan Citeureup.
Aiptu Beben B.S selaku Bhabinkamtibmas Puspasari Polsek Citeureup Polres Bogor Polda Jabar mengutarakan bahwa kerjasama dengan Babinsa dan Pemdes Sukahati merupakan Sinergitas yang tidak bisa dipisahkan dan saat kondisi seperti ini bisa menjadi momentum Bhabinkamtibmas untuk lebih dekat lagi dengan warga, Keamanan lingkungan Perusahaan dan rasa nyaman untuk beraktivitas dalam bidang keagamaan pula serta memberikan Himbauan Kamtibmas secara Preemtif terhadap warga Puspa Sari dan sekitarnya.