BAPAK BUPATI BADUNG BERIKAN BANTUAN DI PECATU.

PECATU – BUSERJATIM.COM . Selasa 28 Februari 2023 bertempat di Wantilan Murdha Ulangun Desa Pecatu Kuta Selatan, Kab.Badung telah berlangsung kegiatan Penyerahan (BKK) Bantuan keuangan khusus Kepada Kepala Desa Se- Kabupaten Badung.

Iring-iringan Bapak Bupati Badung I Nyn.Giri Prasta S.Sos
tiba sekirar pukul 11.28 Wita berjalan lancar,seremony dengan tari tarian dan pengalungan karangan bunga wujud kebesaran warga Pecatu ( Panitia dari Kecamatan Kuta Selatan ) menyambut orang nomor satu di Badung. Hadir dalam kegiatan
Sekda Kabupaten Badung.
Bapak Kapolresta Denpasar diwakili Kapolsek Kuta Selatan Kompol I Nym.Karang Adiputra S.H
Danramil 1611-08 Badung
,Ketua DPRD Kabupaten Badung.
DPRD Praksi Partai PDI.P Kabupaten Badung
,Kepala Kejaksaan Negeri Badung
Camat Kuta Selatan.
Perbekel Pecatu.
Bendesa Adat Pecatu.
Warga Masyarakat berjumlah kurang lebih 250 orang

Rangkaian kegiatan Pormal di mulai

Laporan Perbekel Desa Pecatu Pada intinya menyampaikam Dikecamatan Kuta Selatan Penerima bantuan berjumlah Sebanyak 15 orang penerima dari Desa pecatu 4 orang Desa Unggasan 2 orang, Desa kutuh 9 orang.
Kecamatan Kuta Selatan diberikan Bantuan oleh Bupati Badung sebanyak Rp.10.7 M (sepuluh koma tujuh miliar rupiah) kami ucapkan terimakasih yang sebesar besarnya semoga Bantuan tersebut bermanfaat dan dapat kami kembangkan .

Sambutan Bupati Badung pada intinya menyampaikan
Kami serahkan bantuan kepada kecamatan kuta selatan sebesar sepuluh koma tujuh Miliar
Kami pastikan regurlasi baru akan ada dana ibah dan insentif desa bagi desa desa yang berprestasi
Bahwa Pemerintah kab Badung ingin memberikan dana insentif bagi Desa-Desa yang berprestasi, yaitu desa yang mampu menciptakan lapangan pekerjaan, mampu menggerakkan kebersihan melalui TPS3R, mampu menggerakkan desa digital, mampu menghidupkan potensi desanya serta mampu meningkatkan UMKM di desanya

Untuk itu kami meminta jajaran OPD yang menghitung anggaran agar melakukan perhitungan secara cermat terhadap pendapatan yang bersumber dari Pajak Hotel dan Restoran (PHR) . Kita di Badung akan menggerakkan program Riil ini. adalah yang kita sebut dengan dana insentif Desa yang berprestasi.

Untuk kedepanya Desa akan berlomba untuk berprestasi. Bantuan nanti akan jomplang ke Desa itu pasti, karena yang berprestasi akan banyak mendapatkan dana bisa Rp 50-100 miliar sedangkan yang tidak berprestasi mungkin cukup dana untuk bayar gaji saja.

Usai kegiatan Moment fhoto bersama sebagai akhir kegiatan.

Rombongan meninggalkan lokasi
Pukul 12.15 Wita. seluruh rangkaian kegiatan Penyerahan (BKK) Bantuan keuangam khusus Kepada Kepala Desa Se- Kabupaten Badung berakir dalam keadaan aman dan kondusif.
Kts33 ( Harun / Red )

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *