SILATURAHMI MUSPIKA SIDOMUKTI DAN SIDOREJO DALAM RANGKA HARI ULANG TAHUN TNI KE 76

SALATIGA,BUSERJATIM.COM- Koramil 01 Kota Salatiga telah di laksanakan giat Silaturahmi oleh Muspika Kecamatan Sidomukti dan Sidorejo dalam rangka memberikan Ucapan Hari Ulang tahun TNI yang ke 76.

Kapolsek Sidorejo Memberi Kejutan kepada Danramil 01 kota Salatiga Komandan Koramil 01 Kodim 0714 / Salatiga Kapten (Arh) Sunaryo.

Kapolsek Sidorejo Iptu Tri Widaryanto, S.H., M.H.
Bersama wakapolsek Sidomukti AKP Eko Dami dan beserta Camat Sidomukti Guntur Junanto., S.STP.
Camat Sidorejo Kota Agung Pitoyo, A P.
Para Kanit dan anggota Polsek Sidorejo dan Sidomukti

Ucapan rasa syukur kepada kita semua karena telah di berikan sehat nikmat untuk bisa berjumpa lagi.

Atas nama Tiga Pilar mengucapan Hari Ulang tahun TNI yang ke 76, semoga jajaran Koramil 01 Salatiga saling sinergitas ,kompak ,dan bersatu ,berjuang bersama kita pasti menang dan kita saling kompak dalam melaksanakan kegiatan di masyarakat.

Semoga Pandemi ini segera berakhir dan kita semua bisa saling melaksanakan kegiatan seperti biasa.

Sambutan Danramil Kota Salatiga Mengucapkan banyak terima kasih kepada rekan” semua atas kehadiran dan sinerginya yang telah hadir dan ucapanya untuk Hari Ulang tahun TNI ini.

Semoga sinergitas kita ini akan semakin kompak dan kedepan kita selalu siap bersama untuk setiap melaksanakan kegiatan dan TNI jaya selalu di cintai oleh rakyat.

Selama giat berlangsung situasi berjalan aman terkendali dengan tetap menerapkan standar prokes covid19.

Demikian Yang Dapat Kami Laporkan.
Hormat Kami Kapolres Salatiga
AKBP INDRA MARDIANA, S.H., S.I.K., M Si.

Red/Panji

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *