Pendidikan Pelatihan Hukum Subur Jaya Lawfirm FERADI WPI – Perlindungan Hukum Hak Hak Pekerja / Buruh.

BUSERJATIM GRUOP –

Setiap Hari Senin malam pk. 20.00 WIB – Selesai.. Firma Hukum Subur Jaya dan Rekan di bawah naungan organisasi Advokat & Paralegal FERADI WPI rutin mengadakan Pendidikan Pelatihan Hukum melalui Google Meet. Dimana semua orang boleh ikut dengan mengganti biaya e-sertifikat sebesar 50ribu, akan tetapi GRATIS bagi pemegang KTA SUBUR JAYA LAWFIRM / FERADI WPI dan masi berlaku masa aktiv KTA nya.

Bacaan Lainnya

Advokat Donny Andretti, S.H., S.Kom., M.Kom., C.Md. sebagai Pemilik Firma Hukum Subur Jaya dan Rekan sekaligus Pendiri dan Ketua Umum Organisasi Advokat dan Paralegal FERADI WPI menyampaikan bahwa pelatihan pendidikan Hukum Online ini telah kami rutin adakan semenjak Januari 2024. Dimana materi materi yang diangkat adalah Permasalahan

Permasalahan Hukum yang umum terjadi di lapangan. Antara lain : Hukum Pidana, Hukum Perdata, Hukum Pajak, Pinjol, Leasing, Lelang, Cessie, Novasi, Arisan Online, Surat Kuasa, Somasi, Gugatan, Perburuhan, Hukum Waris, Teknik Menjadi Paralegal / Asisten Advokat, Leadership Series, BOS, Dana Desa, Pidana Narkoba, Berantas Mafia Tanah, Jurnalistik & Undang Undang Pers, Peradilan semu, TPPU, investasi, dll.
Pemateri pun dari berbagai latar belakang, ada Sarjana Hukum, Magister Hukum, Magister Kenotariatan,

Pengacara Senior, Paralegal yang berpengalaman, Penggiat LSM, Penggiat LBH, Penggiat Serikat Buruh, dsb.nya.
Bapak Advokat Donny juga mengatakan ‘it’s never to late to study’ adalah tidak pernah terlambat untuk belajar. Usia berapapun, dimana saja, apapun latar belakang anda.

Bapa Advokat Donny juga mengucapkan terimakasih untuk Kepala Divisi Infrtastruktur dan Pendidikan Online DPP FERADI WPI yaitu ibu RIFA ASYAH NINGRUM, S.H. yang selama ini telah menjadi moederator dan menyiapkan link google meet tentunya beserta team di dalam divisi tersebut.

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *