Sambangi Ibu – Ibu PKK Wujudkan Polisi Ada Dimana Mana Ciptakan Kamtibmas Kondusif

Majalengka, -Kanit Binmas Polsek Palasah Polres Majalengka AIPTU Endi Sanjaya,SH bersama Bhabinkamtibmas Bripka Ade Sumantri,SH melaksanakan Program Polisi Ada di mana mana dengan menyambangi ibu ibu PKK yang berada di Desa Waringin Kecamatan Palasah Kabupaten Majalengka, Sabtu (06/05/2023).

Polisi Ada di mana mana meraupakan Salah satu dari 11 program Prioritas Kapolres Majalengka ini guna menjalin Silaturahmi dan menjaga kamtibmas.

Bacaan Lainnya

“ Selain untuk mempererat tali silaturahmi, juga mengajak tokoh pemuda untuk bersinergi dalam menjaga Kondusifitas Kamtibmas di wilayahnya masing-masing dengan menyerap informasi dan sedini mungkin segera melaporkan ke Bhabinkamtibmas atau polsek Palasah jika menemukan potensi gangguan kamtibmas supaya tidak menjadi besar/meluas dan dapat di cegah sejak dini,”ungkapnya.

Kapolres Majalengka AKBP Indra Novianto, S.I.K., melalui Kapolsek Palasah IPTU Heru Samsul Bahri, SE MM mengatakan, ” Melalui kegiatan Polisi Ada di mana mana ini diharapkan dapat terjalin sinergitas kemitraan dengan Toga, Tomas, Toda dan warga masyarakat sehingga masyarakat dapat membantu tugas Polri untuk bersama-sama menjaga kondusifitas.”tambahnya.

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *